Mazmur dan BPI Pesta Keluarga Kudus Tahun B | Edisi Baru
Pesta Keluarga Kudus: Yesus, Maria, dan Yusuf Tahun B di tahun 2023 tepat jatuh pada Minggu, 31 Desember 2023
Tersedia Teks PDF dan Video Contoh Lagu.
Lagu Mazmur di hari Pesta Keluarga Kudus: Yesus, Maria, dan Yusuf Tahun B, dimainkan dalam nada dasar Do=D, dengan birama 4/4.
Untuk Bait Pengantar Injil (BPI) atau Alleluya, dimainkan dalam nada dasar Do=F, dengan birama 2/2.
Berikut ini isi Lirik Lagu Mazmur Tanggapan dan BPI Pesta Keluarga Kudus: Yesus, Maria, dan Yusuf Tahun B:
Mazmur Tanggapan
Mazmur 105:1b-2.3-4.5-6.8-9;R:7a.8a
No: 077; Do=D; Birama=4/4.
Reff:
Hanya Dialah Tuhan, Allah kita, selama-lamanya.
Ia ingat akan perjanjiannya
Mazmur (oleh pemazmur):
1. Bersyukurlah kepada Tuhan, serukanlah nama-Nya,
maklumkanlah perbuatan-Nya di antara bangsa-bangsa.
Bernyanyilah bagi Tuhan, bermazmurlah bagi-Nya,
Percakapkanlah segala perbuatan-Nya yang ajaib.
2. Bermegahlah dalam nama-Nya yang kudus
biarlah bersuka hati orang-orang yang mencari Tuhan.
Carilah Tuhan dan kekuatan-Nya
carilah selalu wajah-Nya.
3. Ingatlah perbuatan ajaib yang dilakukan-Nya,
mukjizat dan ketetapan yang diucapkan-Nya,
hai anak cucu Abraham, hamba-Nya.
hai anak-anak Yakub, pilihan-Nya.
4. Selama-lamanya Ia ingat akan perjanjian-Nya
akan firman yang diperintahkan-Nya kepada seribu angkatan,
akan perjanjian yang diikat-Nya dengan Abraham
dan akan sumpah-Nya kepada Ishak.
Bait Pengantar Injil
No: 951 ; Do=F ; Birama= 2/2
Alleluya
Reff:
Alleluya, Alleluya, Alleluya.
Ayat Kol 3:15a.16a; oleh solis:
Dahulu kala Allah berbicara kepada nenek moyang kita.
dengan perantaraan para nabi,
pada zaman akhir ini Ia berbicara kepada kita,
dengan perantaraan Anak-Nya.
Tampilkan Teks - Download PDF Mazmur dan BPI Pesta Keluarga Kudus: Yesus, Maria, dan Yusuf Tahun B
Berikut Contoh Video Mazmur dan BPI Pesta Keluarga Kudus: Yesus, Maria, dan Yusuf Tahun B
r>
Tersedia Teks PDF dan Video Contoh Lagu.
Lagu Mazmur di hari Pesta Keluarga Kudus: Yesus, Maria, dan Yusuf Tahun B, dimainkan dalam nada dasar Do=D, dengan birama 4/4.
Untuk Bait Pengantar Injil (BPI) atau Alleluya, dimainkan dalam nada dasar Do=F, dengan birama 2/2.
Berikut ini isi Lirik Lagu Mazmur Tanggapan dan BPI Pesta Keluarga Kudus: Yesus, Maria, dan Yusuf Tahun B:
Mazmur Tanggapan
Mazmur 105:1b-2.3-4.5-6.8-9;R:7a.8a
No: 077; Do=D; Birama=4/4.
Reff:
Hanya Dialah Tuhan, Allah kita, selama-lamanya.
Ia ingat akan perjanjiannya
Mazmur (oleh pemazmur):
1. Bersyukurlah kepada Tuhan, serukanlah nama-Nya,
maklumkanlah perbuatan-Nya di antara bangsa-bangsa.
Bernyanyilah bagi Tuhan, bermazmurlah bagi-Nya,
Percakapkanlah segala perbuatan-Nya yang ajaib.
2. Bermegahlah dalam nama-Nya yang kudus
biarlah bersuka hati orang-orang yang mencari Tuhan.
Carilah Tuhan dan kekuatan-Nya
carilah selalu wajah-Nya.
3. Ingatlah perbuatan ajaib yang dilakukan-Nya,
mukjizat dan ketetapan yang diucapkan-Nya,
hai anak cucu Abraham, hamba-Nya.
hai anak-anak Yakub, pilihan-Nya.
4. Selama-lamanya Ia ingat akan perjanjian-Nya
akan firman yang diperintahkan-Nya kepada seribu angkatan,
akan perjanjian yang diikat-Nya dengan Abraham
dan akan sumpah-Nya kepada Ishak.
Bait Pengantar Injil
No: 951 ; Do=F ; Birama= 2/2
Alleluya
Reff:
Alleluya, Alleluya, Alleluya.
Ayat Kol 3:15a.16a; oleh solis:
Dahulu kala Allah berbicara kepada nenek moyang kita.
dengan perantaraan para nabi,
pada zaman akhir ini Ia berbicara kepada kita,
dengan perantaraan Anak-Nya.
Tampilkan Teks - Download PDF Mazmur dan BPI Pesta Keluarga Kudus: Yesus, Maria, dan Yusuf Tahun B
MZ Kel Kudus |
r>
Posting Komentar untuk "Mazmur dan BPI Pesta Keluarga Kudus Tahun B | Edisi Baru"