PS 703 - Semua Kembang Bernyanyi | Teks Lagu SATB

Lagu Misa Puji Syukur No. 703

Judul Lagu : Semua Kembang Bernyanyi
Lagu : Sourire,OP 1962
Syair: Tous les chemins, Sourire,OP 1962
Terjemahan: Tim Puji Syukur 1991
Tata Suara: Antonius soetanta, SJ 1992
Nada Dasar: Do=Bes
Birama: 2/4
Tempo: 1/4=100-108
Sumber Teks: Puji Syukur Kor III

Lirik / Syair:
Ulangan:
Semua kembang bernyanyi senang, giranglah hatiku
pun rumput serta bernyanyi senang, Tuhanlah sumber sukaku


Ayat:
1.semua jalan di dunia ke surga mengatarmu
dan desiran angin ria ke surga membawamu

2. Di semua lorong bumi hadirlah sahabatmu
perhatian dari kawan membangkitkan kasihmu


3. Semua jalan di dataran menuntunmu tak lelah
tanpa ingat suka duka, sampai ufuknan cerah.


4. Semua jalan kehidupan memberimu harapan
dikau pun di undang Tuhan masuk pesta yang kekal


Tampilkan - Download Teks Paduan Lagu PS 703 - Semua Kembang Bernyanyi
PNG
PDF

Posting Komentar untuk "PS 703 - Semua Kembang Bernyanyi | Teks Lagu SATB"

close